Header Ads

ad728
  • Breaking News

    Kiat Usaha Ternak Bebek dan Analisa Pasar




    Ternak bebek kini memang sudah semakin populer. Hal ini dikarenakan permintaan akan daging bebek pun kian terus bertambah. Dulu peternak bebek memfokuskan produksi telur, sementara daging bebeknya sendiri hanya dijadikan produk sampingan. Adapun daging bebek mulai dipanen sesudah masa produktivitas untuk bertelurnya sudah habi

    Berbeda dengan saat ini, dimana peternak bebek sudah mulai berorientasi dengan dagingnya. Masyarakat biasanya sering menganggap bebek dan itik adalah sama, padahal ada sedikit perbedaan diantara keduanya.
    Bebek mempunyai ciri-ciri dengan tubuh yang lebih ramping, gerakannya lincah, tubuh mirip seperti botol dan berjalan tegak. Sementara pada bebek sendiri tubuhnya tampak lebih lebar, gerakannya sedikit lamban, dan berjalan horizontal.
    Sedikit pembahasan mengenai perbandingan itik dan bebek ini tentunya hanya sebatas informasi saja, karena yang akan kita bahas adalah bagaimana membudidayakan bebek itu sendiri. Selain itu, sebelum membahas bagaimana budidaya bebek itu sendiri, sebaiknya kita kenali macam-macam bebek terlebih dulu.
    Apa saja sih macam-macam bebek yang perlu kita ketahui? Di Indonesia khususnya, ada beberapa jenis bebek diantaranya:
    1. Bebek Kalimantan
      Bebek Kalimantan disebut juga sebagai alabio adalah sejenis bebek paling banyak dibudidayakan saat ini. Sebenarnya ada satu jenis dari bebek Kalimantan yang lainnya, yaitu bebek nunukan. Akan tetapi bebek ini tak begitu populer daripada bebek alabio.
      Perbandingannya adalah bebek alabio memiliki ukuran tubuh yang lebih besar daripada bebek Jawa. Bebek betina memiliki warna kuning agak keabu-abuan, dengan ujung bulu pada bagian dada, sayap, kepala dan leher berwarna hitam.
      Disekujur tubuh bebek alabio jantan memiliki warna abu-abu agak kehitaman. Sementara bagian telur bebeknya sendiri lebih besar daripada bebek Jawa. Adapun kemampuan untuk bertelur pada bebek ini mencapai 150-225 butir tiap tahunnya.

    Tidak ada komentar

    Post Top Ad

    ad728

    Post Bottom Ad

    ad728